Assalamu'alaikum wr. wb. Selamat datang Pada kesempatan kali ini akan kami bagikan contoh latihan Soal UKK / UAS Semester 2 (Genap) Kelas X dan XI SMA / MA Mapel SKI / Sejarah Kebudayaan Islam
Cuplikan Soal UKK / UAS SKI Kelas X Semester 2 / Genap :
A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat.
Cuplikan Soal UKK / UAS SKI Kelas X Semester 2 / Genap :
A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat.
1. Orang ayang mendapat gelar khilafah Rosululloh adalah …………………..
a. Abu Bakar As Sidiq b. Umar bin Khotob c. Usman bin Affan
d. Ali bin Abi Tholib e. Semua
2. Khilafah adalah……. …..
a. Orang yang diangkat oleh Sahabat
b. Orang yang menggantikan Rosululloh baik dalam tatanan agama maupun pemerintahan
c. Orang yang menjadi pemimpin pemerintahan
d. Orang yang dipilih dengan cara demokrasi
e. Raja yang menguasai wilayahnya
3. Abu Bakar menjabat sebagai Kholifah ………….tahun
4. Perang yang terjadi pada masa kholifah Abu Bakar adalah perang………..
a. Perang Uhud b. Perang Shiffin c. Perang Jamal
d. Perang Yamamah e. Perang Khondaq
5. Abu Bakar meninggal pada tahun ……..
a. 629 b. 630 c. 631 d. 632 e. 634
6. Kekuasaan yang bersifat sentral baik dari jajaran legislatiF, eksekutif mapun yudikatif pada masa pemerintahan …….
a. Abu Bakar As Sidiq b. Umar bin Khotob c. Usman bin Affan
d. Ali bin Abi Tholib e. Amr bin Ash
7. Kholifah yang memperkenalkan istilah "Amirul Mukminin" adalah ………..
a. Abu Bakar As Sidiq b. Umar bin Khotob c. Usman bin Affan
d. Ali bin Abi Tholib e. Umar bin Abdul Aziz
Cuplikan Soal UKK / UAS SKI Kelas XI Semester 2 / Genap :
A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat.
1. Suatu corak/bentuk seni menulis indah dan merupakan bentuk ketrampilan tangan adalah pengertian dari…..
a. Kaligrafi b. lukisan c. menulis indah d. arsitek e. arsitektur
2. Arsitektur Islam cenderung mengadopsi kebudayaan dari…..
a. Mesir b. Persia c. Turki d. Afrika e. India
3. Pemakaian kubah dalam arsitektur Islam pertama kali muncul pada tahun 691 pada bangunan…..
a. Dome of The Rock b. Gereja Hagia Sophia c. Masjid Sulaiman
b. Masjid Rustem Pasha e. Benteng di Granada
4. Membaca dan menulis merupakan perintah Allah SWT yang pertama kali diwahyukan kepada Nabi Muhammad SAW, yang tertuang dalam Al Qur’an surat…..
a. Al Kafirun 1-5 b. Al Alaq ayat 1-5 c. An Naas 1-3
c. Al Baqoroh 1-5 e. An Nisa’ 1-5
5. Suatu ilmu yang memperkenalkan bentuk-bentuk huruf tunggal, letak-letanya dan cara-cara penerapannya menjadi tulisan yang tersusun adalah pengertian dari…
a. arsitektur b. tulisan indah c. kaligrafi
d. menggambar indah e. khutbah
6. Seorang pastur yang sangat membenci Islam dan berpendapat bahwa Islam is false and must die adalah…..
a. Baynendus Lullus b. Raymundus Lullus c. Saymondus Lullus
a. Vaymundus Lullus e. Paus Urbanus II
7. Perang Salib adalah peperangan yang dilakukan oleh umat Kristen Eropa . Dinamakan perang salib karena….
a. umat Kristen yang turut dalam peperangan itu memakai tanda salib sebagai simbul.
b. Dimenangkan oleh orang - orang Kristen yang membawa salib
c. Perang itu untuk merebut kota suci Palestina
d. Perang itu dipimpin oleh Paus Urbanus LL yang membawa salib
e. Semua yang perang orang Kristen
Silakan klik link di bawah untuk men download soal selengkapnya :
Soal UKK / UAS SKI Semester 2 / Genap : Kelas X - Soal 1 - Soal 2 -
Soal UKK / UAS SKI Semester 2 / Genap : Kelas XI - Soal 1 - Soal 2 -
Demikianlah contoh Soal UKK / UAS Semester 2 (Genap) Kelas X, XI SMA / MA Mapel SKI. Semoga Bermanfaat.
0 komentar:
Posting Komentar